·
Pengorganisasian Isi dalam Laporan Bisnis
Ada 2 cara yang dapat digunakan
untuk menyusun isi laporan bisnis yaitu cara deduksi (langsung) dan cara
induksi (tak langsung).
1. Cara Deduksi
Menyampaikan
ide pokok dan rekomendasi terlebih dahulu,setelah itu baru dijelaskan hal – hal
yang rinci.Digunakan pada kriteria pembaca:
a. Esekutif yang sibuk,ingin berita
segera,
b. Ingin mengetahui berita baik atau
informasi netral,
c. Ingin menganalisa data dengan
baik ketika analisa laporan berada diawal.
2. Cara induksi
Menjelaskan
fakta – fakta yang ada terlebih dahulu,kemudian memberikan ide pokok,
kesimpulan dan rekomendasi.Digunakan pada kriteria pembaca:
a. Ingin
mengetahui penjelasan secara rinci terlebih dahulu,
b. Ingin
mengetahui kesimpulan yang kurang menyenangkan,
c. Perlu membaca
laporan secara keseluruhan bukan awalnya saja.
http://iniaku2012.blogspot.com/2012/05/laporan-bisnis.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar